Penyuluhan dan Pencegahan Bahaya Miras Satpol PP Gunungkidul di Desa Gedangrejo


GEDANGREJO - Selasa (17/04/2018) pukul 08.30 sd 11.00 WIB bertempat Balai desa Gedangrejo telah dilaksanakan kegiatan Pembinaan/Penyuluhan dan Pencegahan dampak negatif peredaran miras dari Satpol PP Kabupaten Gunungkidul. 

Hadir dalam kegiatan ini diantaranya :
- Kasatpol PP (Dwi Warna.W.N)
- Camat Karangmojo (Drs.Wastana)
- Kapolsek diwakili Aiptu S. Widiantoro 
- Kades Gedangrejo Drs.H.Suminto 
- Perangkat Desa Gedangrejo
- Babinsa Gedangrejo (Sertu Purwanto)
- Bhabinkamtibmas Gedangrejo (Aipda Supriyono)
- Tokoh agama, tokoh masyarakat serta tamu undangan sekitar 90 orang.



Susunan acara :

1. Pembukaan 
2. Sambutan Kades
3. Materi inti 
4. Tanggapan Bp Camat 
5. Tanya jawab
6. Lain-lain 
7. Do'a
8. Penutup

Inti materi dari Satpol PP Kabupaten Gunungkidul:

- Memberikan pemahaman kepada masyarakat akan bahaya dampak buruk Miras di masyarakat 
- Berikan contoh yang baik pola hidup sehat di lingkungan masing-masing maupun keluarga 
- Hindari, cegah pelanggaran dan taati aturan pasti selamat. 
- Miras itu menyengsarakan diri dan masyarakat.


Beberapa alasan pemakaian miras ada beberapa faktor:

- Faktor Agama (Kurangnya Aqidah, Iman, Taqwa)
- Faktor Ekonomi (Pengangguran, Pendidikan Rendah)
- Faktor Pergaulan (Ajakan Teman, Coba-coba)
- Dunia hiburan (Kontes, panggung, pub, cafe, diskotik)
- Politik negara asing untuk melemahkan generasi suatu bangsa/negara.

Cara pencegahan pemakaian miras jangka panjang :

- Penanaman Agama, Budi pekerti Sejak Usia Dini
- Ajak kegiatan positif (olahraga, organisasi, TPA)

(purwanto)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jurnalis Warga Gedangrejo

Bagi sedulur-sedulur Desa/Kalurahan Gedangrejo, mari bergabung bersama kami dengan cara :
  • 1. Ide dan Gagasan

    Sampaikan ide/gagasan/keluhan melalui kontak person atau sosial media kami.

  • 2. Artikel

    Membuat artikel kegiatan dengan disertai foto, kemudian kirim ke E-mail atau WhatsApp Desa/Kalurahan Gedangrejo.

  • 3. Foto dan Video

    Upload foto dan video kegiatan sekitar Desa/Kalurahan Gedangrejo ke Instagram atau Youtube dengan hastag #gedangrejo.

  • 4. WhatsApp

    Untuk bisa langsung menyapa Pemdes Gedangrejo bisa melalui aplikasi WhatsApp

    Desa/Kalurahan Gedangrejo

    Kami terus berproses menuju yang lebih baik di segala bidang. Dengan bantuan banyak pihak, kami yakin Desa/Kalurahan Gedangrejo akan menjadi desa yang gemah ripah loh jinawi toto titi tentrem kerto raharjo.

    MEMBANGUN DESA GEDANGREJO YANG HARMONIS DAN DINAMIS.

    Kesenian Cing Cing Goling
    - Wahyu Widayat -

    Menyelenggarakan pemerataan desa yang efisien, efektif dan bersih.

    Panjang Ilang
    - www.jogjasiana.net -

    Meningkatkan sumber sumber pendanaan pemerintahan dan pembangunan Desa.

    Kesenian Cing Cing Goling Gedangrejo
    - Dwi Hargito Purnomo -

    Hubungi Kami

    Untuk menyampaikan ide, saran dan kritik

    Nama*


    Pesan*


    Kontak Pustaka Gedangrejo

    Berikut ini kontak WhatsApp yang bisa digunakan untuk menghubungi kami, selain melalui sosial media!

    • 0818 0421 4049 (Yuli)
    • 0831 1305 7502 (Dewi)