|
AKU CINTA JAWA TENGAH |
Pemakaian bahasa Jawa dalam geguritan diharapkan mampu memasyarakat budaya Jawa kepada masyarakat masa kini dan masa depan. Sehubungan dengan hal itu, Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah berinisiatif untuk menyelenggarakan Lomba Cipta Puisi Jawa pada 2012. Lomba itu diberi tajuk atau tema "Aku Cinta Jawa Tengah".
Pesertanya berasal dari berbagai kalangan, dan tidak hanya dari warga Jawa Tengah. Kami berharap lomba tersebut dapat menumbuhkan kecintaan dan kebanggaan masyarakat jawa Tengah pada khususnya dan Indonesia pada umurnnya terhadap Jawa Tengah.
Pengarang : Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah
Penerbit : Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah
Tahun Terbit : 2013
Baca e-book secara online disini :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar